KADES TRIBAKTIMULYA REALISASIKAN PEMBANGUNAN RUANG SERBA GUNA
Operator Desa | 20 Desember 2018 12:51:17 | Berita Desa | 25 Kali
TRIBAKTIMULYA, ADMIN,- Desa Tribaktimulya Kecamatan Pangalengan Kabupaten Bandung Provinsi Jawa Barat yang dipimpin oleh CAHYA SUKMANA, S.Pd. di Tahun 2018 ini sedang giat melaksanakan pembangunan RUANG SERBA GUNA.
Sumber Dana Proyek Pembangunan Ruang Serba Guna ini dari anggaran ADPD tahap II Tahun 2018, sementara itu untuk anggaran ADPD Tahap I Tahun 2018 digunakan untuk Pemagaran Kantor Desa.
Tidak hanya untuk pemagaran ADPD Tahap I Tahun 2018 juga digunakan untuk Pembelian Paving Block Halaman Kantor Desa dan Pengerjaan di anggarkan dari ADPD Tahap II.
Di Tahun 2018 ini Kepala Desa Tribaktimulya CAHYA SUKMANA, S.Pd. sudah menyelesaikan Pembangunan Kantor Desa yang dimulai sejak Tahun 2017 hingga Desain Interior Kantor Desa yang terlihat Indah dan terasa nyaman. Penyelesaian Kantor Desa ini merupakan sebuah prestasi yang sangat bermanfaat bagi masyarakat Desa.
Kepala Desa CAHYA SUKMANA, S.Pd. Menuturkan , hal ini sangat penting untuk kesejahteraan dan kenyamanan Masyarakat yang ada dilingkungan Desa Tribaktimulya, namun demikian saya kepala desa sangat berterimakasih atas adanya anggaran dari pemerintah yang turun ke Desa dan untuk disalurkan langsung kepada warga masyarakat agar menjadi lebih baik lagi dan hidup dengan layak ( DANI ALVIN )
Komentar atas KADES TRIBAKTIMULYA REALISASIKAN PEMBANGUNAN RUANG SERBA GUNA
sae pisan kantor pelayanna
mantap,, lanjutkan pembangunan desa tribakti salam dari orang rantau
Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)
Layanan Mandiri
Silakan datang atau hubungi operator desa untuk mendapatkan kode PIN anda.
Masukan NIK dan PIN
Aparatur Desa
Sinergi Program
Kategori
Agenda
Belum ada agenda
Komentar Terkini
Lokasi Kantor Desa
Alamat | : | |
Desa | : | |
Kecamatan | : | |
Kabupaten | : | |
Kodepos | : | |
Telepon | : | |
: |
Statistik Pengunjung
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |